Hubungan Perilaku Makan Orang Tua Dengan Perilaku Picky Eating Pada Balita Di Posyandu

Authors

  • Iradhah Azzahrah Universitas Muslim Indonesia
  • Andi Nurlinda Universitas `Muslim Indonesia
  • Rezky Aulia Yusuf Universitas Muslim Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33096/woph.v4i3.774

Keywords:

Picky eater, Perilaku makan, Balita

Abstract

Masalah gizi anak merupakan masalah yang sering terjadi di masyarakat dan memerlukan penanganan segera. Picky eating didefinisikan sebagai perilaku anak yang mengkonsumsi makanan dengan variasi makanan yang tidak cukup dan menolak sejumlah makanan tertentu, baik makanan baru maupun makanan yang telah dikenal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan perilaku makan orang tua dengan perilaku picky eating (pilih-pilih makanan) pada balita usia 24-59 bulan di Posyandu Desa Murante Kabupaten Luwu. Penelitian ini adalah penelitian cross – sectional study. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh balita di Posyandu Desa Murante berjumlah 114 balita. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 78 orang. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah total sampling. Analisis data menggunakan univariat dan bivariat dengan uji Chi-Square menggunakan SPSS. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tidak ada hubungan antara perilaku makan orang tua (ρ = 0.521 α>0.05) dengan perilaku picky eating. Kesimpulan tidak terdapat hubungan yang bermakna antara perilaku makan orang tua dengan perilaku picky eating. Penelitian ini menyarankan agar orang tua memberikan contoh perilaku makan yang baik kepada anak, meluangkan waktu makan bersama, menghindari perilaku memaksa dan meningkatkan variasi makanan anak.

References

Petralina B. Pola Konsumsi Berhubungan Dengan Status Gizi Balita. J Kebidanan [Internet]. 2020;6(2):272–6. Available from: https://repository.binawan.ac.id/821/

Viljakainen HT, Figueiredo RAO, Rounge TB, Weiderpass E. Picky eating – A risk factor for underweight in Finnish preadolescents. Appetite [Internet]. 2019;133(August 2018):107–14. Available from: https://doi.org/10.1016/j.appet.2018.10.025

Farwati L, Amar MI. Hubungan Pengasuhan, Asi Eksklusif, Dan Pengetahuan Ibu Dengan Picky Eating Anak Pra-Sekolah. J Heal Dev [Internet]. 2020;2(3):145–53. Available from: https://ijhd.upnvj.ac.id/index.php/ijhd/article/view/68

Arisandi R. Faktor yang Mempengaruhi Kejadian Picky Eating Pada Anak. Jiksh [Internet]. 2019;10(2):238–41. Available from: https://akper-sandikarsa.e-journal.id/JIKSH

Rufaida Z, Lestari SWP. Pola Asuh Dengan Terjadinya Picky Eater (Pilih-Pilih Makanan) Pada Anak Usia 3-6 Tahun Di Dusun Sumberaji Desa Karangjeruk Kecamatan Jatirejo Kabupaten Mojokerto. J Issues Midwifery [Internet]. 2018;2(1):56–64. Available from: https://joim.ub.ac.id/index.php/joim/article/view/58

Astuti EP, Ayuningtyas IF. Perilaku Picky Eater Dan Status Gizi Pada Anak Toddler. Midwifery J J Kebidanan UM Mataram [Internet]. 2018;3(1):81. Available from: http://journal.ummat.ac.id/index.php/MJ/article/view/155/126

Yani Sagihira. Hubungan Perilaku Picky Eater Dengan Status Gizi Pada Anak Prasekolah di Wilayah Kerja Puskesmas Sukaraya Baturaja. 2021;6. Available from: https://repository.unsri.ac.id/61129/

Samuel TM, Musa-Veloso K, Ho M, Venditti C, Shahkhalili-Dulloo Y. A narrative review of childhood picky eating and its relationship to food intakes, nutritional status, and growth. Nutrients [Internet]. 2018;10(12):1–30. Available from: https://doi.org/10.3390/nu10121992

Taylor CM, Emmett PM. Picky eating in children: Causes and consequences. Proc Nutr Soc [Internet]. 2019;78(2):161–9. Available from: https://doi.org/10.1017/S0029665118002586

Mustikasari. Hubungan Pola Asuh Orang Tua Dengan Kebiasaan Memilik-milih Makan (Picky Eater) Pada Anak Prasekolah Di TK Aisyiyah 1 Gombong Kabupaten Kebumen. Univ Res Colloqium [Internet]. 2019;1(1):446–53. Available from: http://repository.urecol.org/index.php/proceeding/article/view/675/658

UNICEF/WHO/WORLD BANK. Levels and trends in child malnutrition UNICEF / WHO / World Bank Group Joint Child Malnutrition Estimates Key findings of the 2021 edition. World Heal Organ [Internet]. 2021;1–32. Available from: https://www.who.int/publications/i/item/9789240025257

Kumar KP, Srikrishna S, Pavan I, Chary E. Prevalence of picky eating behavior and its impact on growth in preschool children. Int J Contemp Pediatr [Internet]. 2018;5(3):714–9. Available from: https://doi.org/10.18203/2349-3291.ijcp20181036

Noviana U. Hubungan Asi Eksklusif, Pola Makan, Dan Varian Makanan Dengan Picky Eaters Pada Anak Usia 1-3 Tahun. Nurs Updat J Ilm Ilmu Keperawatan P-ISSN 2085-5931 e-ISSN 2623-2871 [Internet]. 2019;1(1):15–26. Available from: https://stikes-nhm.e-journal.id/NU/article/view/32/27

Noviana U. Hubungan Asi Eksklusif, Pola Makan, Dan Varian Makanan Dengan Picky Eaters Pada Anak Usia 1-3 Tahun. Nurs Updat J Ilm Ilmu Keperawatan P-ISSN 2085-5931 e-ISSN 2623-2871 [Internet]. 2019;1(1):15–26. Available from: https://stikes-nhm.e-journal.id/NU/article/view/32

Sadeli EV. Association between exclusively breast fed infant and picky eating behavior in children below five years old: a cross-sectional study. World Nutr J [Internet]. 2019;3(1):31. Available from: https://worldnutrijournal.org/OJS/index.php/WNJ/article/view/V03.i1.0012/62

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Laporan Riskesdas 2018 Nasional.pdf [Internet]. 2019. p. 674. Available from: http://repository.litbang.kemkes.go.id/3514/

Dinas Kesehatan Kabupaten Luwu. Laporan Tahunan Dinas Kesehatan Kabupaten Luwu Tahun 2021. 2021.Luwu.

Nadya A. Hubungan Kebiasaan Makan Orangtua, Kejadian Picky Eating Terhadap Status Gizi Anak Prrasekolah di TK Islam Al-Azhar Padang 2019. Poltekkes Kemenkes Medan [Internet]. 2019;(1613411002):1–89. Available from: http://repo.stikesperintis.ac.id/id/eprint/444

Frizma Yuanita Pangestuti GNP. Hubungan Status Ibu Bekerja, Pola Asuh Makan, Pemberian ASI Eksklusif dengan Kejadian Picky Eater pada Anak Usia Prasekolah. Indones J Public Heal Nutr [Internet]. 2021;1(1):101–13. Available from: http://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/IJPHN

Maharani AMA. Hubungan Perilaku Makan Orang Tua Dengan Kejadian Picky Eater Pada Anak Prasekolah (3-5 Tahun) Di Tk Wilayah Kerja Uptd Puskesmas Leyangan Kabupaten Semarang. 2019;8(5):55. Available from: https://rama.kemdikbud.go.id/document/detail/oai:repository2.unw.ac.id:42-169

Published

2023-06-30

How to Cite

Iradhah Azzahrah, Andi Nurlinda, & Rezky Aulia Yusuf. (2023). Hubungan Perilaku Makan Orang Tua Dengan Perilaku Picky Eating Pada Balita Di Posyandu . Window of Public Health Journal, 4(3), 411–416. https://doi.org/10.33096/woph.v4i3.774

Issue

Section

Articles